Membuat Model

Praktikum

  • Untuk membuat model yang diinginkan, silahkan buka url REST API anda (dalam langkah ini digunakan url REST Calories). Maka akan didapatkan balasan sebagai berikut:

    [
      {
        "id": 1,
        "food": "Rawon",
        "calory": 100
      },
      {
        "id": 2,
        "food": "Gado-gado",
        "calory": 100
      },
      {
        "id": 3,
        "food": "Indomie",
        "calory": 100
      }
    ]
    
  • Dari balasan yang didapatkan anda dapat membuat model yang dibutuhkan retrofit dengan menggunakan bantuan dari jsonschema2pojo

  • Sesuaikan input data yang dibutuhkan, package id.ac.polinema.dtsfit.models dan dengan nama class Calory. Sehingga didapatkan hasil sebagai berikut.

public class Calory {

    @SerializedName("id")
    @Expose
    private Integer id;
    @SerializedName("food")
    @Expose
    private String food;
    @SerializedName("calory")
    @Expose
    private Integer calory;

    public Integer getId() {
        return id;
    }

    public void setId(Integer id) {
        this.id = id;
    }

    public String getFood() {
        return food;
    }

    public void setFood(String food) {
        this.food = food;
    }

    public Integer getCalory() {
        return calory;
    }

    public void setCalory(Integer calory) {
        this.calory = calory;
    }
}
  • Implementasikan interface Parcelable sehingga definisi class menjadi seperti berikut:

      public class Calory implements Parcelable {
      }
    
  • Dengan menggunakan bantuan dari Android Studio, generate implementasi dari Parcelable.

    Catatan: Model Retrofit tidak wajib mengimplementasikan Parcelable. Tetapi dikarenakan dibutuhkan passing data antar Fragment, sehingga pada praktikum ini ditambahkan langkah tersebut.

hasil yang cocok ""

    Tidak ada hasil yang cocok ""